Model Pembelajaran Realistik Bercirikan Open Ended

 

Nama Penulis:

  • Ika Rahmawati
  • Prof. Dr. Cholis Sa’dijah, M.Pd, M.A.
  • Prof. Dr. Arif Hidayat, M.Si.
  • Prof. Dr. Subanji, M.Si

Ukuran Buku: 155 mm x 230 mm

Jumlah halaman: 247

ISBN (Dalam Proses)

Diskripsi

Sebuah buku yang disusun dengan fokus pengembangan sebuah model pembelajaran dalam rangka
mendukung keterampilan berpikir kreatif mahasiswa PGSD dan
dengan pendekatan kontekstual atau matematika realistik yang
bercirikan open-ended yang berujung pada keterampilan kreatif
mahasiswa calon pendidik sekolah dasar.

Buku yang memiliki latar belakang permasalahan mengenai kecemasan yang dialami mahasiswa PGSD terhadap
matematika yang disebabkan oleh rendahnya keyakinan dalam
belajar matematika (self-efficacy) yang dipengaruhi oleh persepsi
mahasiswa tentang matematika, frekuensi belajar matematika
yang minim, situasi pembelajaran yang kurang kondusif, riwayat
kemampuan matematis yang rendah, materi yang semakin
kompleks, dan tuntutan hasil belajar harus memuaskan.

Model Pembelajaran Realistik Bercirikan Open Ended

Rp. 65.000